PENGERTIAN HEAD AND SHOULDERS DALAM TRANDING.
Sobat Trader kali ini saya akan membahas Tentang Head and Shoulders dalam trading.
Head and Shoulders = brand shampoo? Bagi Anda yang berpikir seperti itu, sayang sekali bahwa Anda tidak sepenuhnya benar. Dunia FX pun memakai istilah Head and Shoulders untuk mengidentifikasi pattern chart yang cukup unik! Simak chart H&S di bawah ini!

Cukup mudah untuk diidentifikasi.
Selanjutnya adalah trik untuk trading dengan menggunakan pattern ini:
1. Masuk ke market ketika pattern sudah terbentuk sempurna
2. Right Shoulder adalah patokan rate untuk Stop Loss
3. Setelah rate jatuh di bawah garis neck, rate cenderung akan terus turun sebesar jarak neckline – head (patokan untuk Take Profit)
Dengan 3 trik trading di atas, maka trade yang dapat Anda lakukan adalah seperti di bawah ini:
USD/JPY 4 hours chart:

Trik Head and Shoulders ini cocok untuk para trader yang lebih suka menggunakan chart trading, atau untuk trader pemula yang masih belum berani memakai indikator.
Teknik-teknik Trader Akan Saya Share Di Artikel Berikutnya.Jangan Lupa Follow Email dan Like Fans page Sharing Forex Tranding.
Semoga Bermanfaat.
Salam,
Admin.
Baca Juga Yang Di Bawah Ini Sob!!.
Berkomentar dengan














0 komentar:
Post a Comment